TUBAN - Tidur lelap warga Kabupaten Tuban, berubah menjadi kepanikan luar biasa minggu malam. Percikan api dari sebuah meteran listrik seketika menyambar tumpukan kardus dan menghanguskan sebuah ruko kelontong hingga tak bersisa. Butuh waktu lebih dari dua jam bagi tim gabungan untuk menjinakkan api yang terus berkobar hebat. Kerugian ditaksir mencapai 500jt rupiah. (jtv/bjn)
Editor : JTV Bojonegoro


















